Senin, 13 Juli 2015

Untuk desain rumah minimalis yang pintar dengan memanfaatkan ruangan - ruangan kecil ,gambar desain rumah minimalis ini dapat membantu anda untuk mendesain rumah anda sesuai dengan keinginan

desain rumah minimalis
Manfaatkan bawah tangga

Area tangga seringkali memakan banyak ruang dalam rumah. Oleh karena itu, desain ruang dibawahnya secara maksimal akan membuat area tangga menjadi lebih bermanfaat dan tidak hanya menjadi ruang gelap yang sia-sia.

desain rumah minimalis
Ruang belajar 
Memanfaatkan area yang sempit menjadi ruang belajar atau ruang kerja, membuat area ini terasa lebih private. Selain itu, dengan menatanya dengan baik dan sesuai dengan karakter pemilik ruangan tersebut, maka akan menjadi tempat yang menyenangkan dan bias membuat pengguna dapat berkonsentrasi.

desain rumah minimalis
Ruang tidur minimalis

Tempat tidur adalah tempat dimana anda sedang istirahat karena lelah atau tempat pribadi bagi setiap orang dimana anda ingin kenyamanan di hari tersebut. Sebuah tempat tidur memang sudah menjadi tempat favorit untuk bersantai sambil membaca buku.

desain rumah minimalis
Ruang TV keluarga
Di era modern ini hampir semua ruang keluarga dihiasi dengan televisi, ya benar televisi memang penting berfungsi tidak hanya sebagai komponen dekoratif tetapi juga sebagai sarana hiburan. Dengan menempatkan televisi di ruang tamu kita bisa mendpatkan banyak manfaat selain dapat menikmati acara favorit, juga bisa menjadi bahan percakapan yang menarik antara anda dengan tamu anda. Dengan demikian keakraban akan mudah tercipta di ruang tamu anda

desain rumah minimalis
Kamar Mandi
Ide-ide kamar mandi kecil yaitu penggunaan ruangan dengan fungsi ganda . Yang Anda butuhkan adalah sikap kreatif sesuai dengan ide yang anda miliki dan memperhatikan dengan jeli ruangan yang bisa digunakan untuk hal lainnya dikamar mandi anda .Menurut saya,Anda bisa mempertimbangkan penggunaan ruang untuk memasang closet di toilet, memasang rak gantung untuk bagian belakang pintu kamar mandi , menggantung rak multi-tier di dinding , atau memasang rak kecil di kamar mandi

Demikian beberapa ide desain rumah minimalis yang dapat saya berikan masih banyak ide lain yang dapat anda pikirkan dengan menjadi kreatif . .






0 komentar:

Posting Komentar